Saturday, August 13, 2016

Di Balik Senyum Manis, Ariel Tatum Ternyata Judes


eketawa.com, Ariel Tatum selalu mengunggah [ foto] (2565490 “”) -fotonya saat sedang tersenyum. Di balik senyum manis itu, Ariel ternyata gadis yang menggerutu. Pengakuan itu diungkapkan Ariel dengan mengunggah video masa kecilnya, ketika sedang berulang tahun, Sabtu (113/8/2016).


Selain judes, menurut Ariel, ia ribet dengan rambutnya. Ia juga banci kamera.


Sejak bermain dalam film Ariel dan Raja Langit, nama Ariel Tatum mulai dikenal luas. Ia juga mendapatkan image seksi karena sering posting foto di medsos. (Galih W. Satria/eketawa.com)


“Hampir 15 tahun lalu. Beberapa hal yang belum berubah adalah 1. Gw yg menggerutu 2. Gw ribet sama rambut 3. Gw banci kamera 😂,” tulis Ariel sebagai deskripsi video.


Bagaimana reaksi netizen atas pengakuan Ariel tersebut? Meski mengaku judes, rupanya netizen tetap memuji Ariel cantik. Menurut netizen, kecil sama sekarang tak jauh beda, sama-sama cantik.




“Cakep waktu kecil,” puji akun @ prawira_48. “Engga beda sama ariel yg sekarang💞,” sambung akun @dillamdaguise.


Ariel Tatum lahir pada 8 November 1996. Ia memulai karir sebagai model. Anak pasangan Rico Valentino Murry dan Tatum Mathilda itu memang selalu jadi pembicaraan.



Unik & Lucu untuk Eketawers- sumber:bintang.com Di Balik Senyum Manis, Ariel Tatum Ternyata Judes



Di Balik Senyum Manis, Ariel Tatum Ternyata Judes

Add Comments


EmoticonEmoticon